Berbasis HAM, Kepala Bidang HAM Jawa Tengah Tinjau P2HAM Rutan Surakarta

    Berbasis HAM, Kepala Bidang HAM Jawa Tengah Tinjau P2HAM Rutan Surakarta

    Surakarta (13/10) - Kunjungan Kepala bidang HAM Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah di Rutan Kelas I Surakarta. 

    Bersama dengan dua staf bapak Danang dan Bapak Asriwanto, Kepala Bidang HAM, Ibu Lista Widyastuti, tinjau Implementasi penerapan P2HAM dan Yankomas di Rutan Surakarta.

    Kegiatan dilaksanakan di Ruang Kepala Seksi Pelayanan Tahanan, kegiatan ini dilaksanakan untuk meninjau hasil Evaluasi P2HAM (Pelayanan Publik Berbasis HAM) di Rutan Surakarta, dan memberi masukan untuk Rutan Surakarta agar mempertahankan predikat P2HAM nya, serta menghimbau untuk menambahkan POS Yankomas di Ruang Pelayanan Terpadu.

    Kegiatan diakhiri dengan peninjauan Ruang Pelayanan Terpadu khususnya Ruang Informadi dan Pengaduan Rutan Surakarta

    Kevin Guntur

    Kevin Guntur

    Artikel Sebelumnya

    Equality Before The Law: Karutan Solo Optimalkan...

    Artikel Berikutnya

    Self Service Berikan Transparansi Informasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika

    Ikuti Kami